Rutan Kudus Fasilitasi Praktikum Magang Mahasiswa UMK

    Rutan Kudus Fasilitasi Praktikum Magang Mahasiswa UMK

    Kudus - Selasa (16/07), Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kudus menerima empat mahasiswa dari Universitas Muria Kudus (UMK) menjalani program magang. Mahasiswa diperkenalkan lingkungan dan kegiatan apa saja yang ada di Rutan Kudus. 

    Kepala Rutan Kudus, Solichin, mendukung penuh kegiatan magang yang dilakukan mahasiswa UMK. 

    "Saya berharap didalam program magang ini, mahasiswa mengetahui secara langsung kondisi yang nyata yang ada didalam lingkungan rutan Kudus baik di administrasi maupun di lapangan langsung dalam menangani dan pembinaan warga binaan, " Jelasnya. 

     "Serta dapat memberikan pengalaman dan pengetahuan bagi mahasiswa magang sehingga mengasah kemampuan mereka dalam bidang program studi kuliah yang diambil, " tambah Solichin. 

    Pengalaman ini akan menjadi bekal penting bagi mahasiswa dalam mengembangkan pemahaman yang lebih komprehensif tentang layanan dan pembinaan yang ada di Rutan Kudus. 

    kemenkumhamjateng kemenkumhamri
    David Fernanda Putra

    David Fernanda Putra

    Artikel Sebelumnya

    Kasdim 0722/Kudus Bacakan Amanat Panglima...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0722/Kudus Hadiri Pisah Sambut Kapolres...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll